Ariska Putri Pertiwi menjadi wanita Asia pertama yang
memenangkan titel Miss Grand International.
Indonesia yang diwakili oleh Ariska Putri Pertiwi akhirnya
membawa makhkota Miss Grand International 2016.
Ia mengalahkan Filipina, Thailand Puerto Rico dan Amerika
Serikat.
Miss Grand International di gelar hari ini pada tanggal 25
Oktober 2016 di Las Vegas, Nevada Amerika Serikat.
Claire Parker yang berasal dari Australia memberikan
makhkotanya kepada Ariska sebagai pemenang Miss Grand International 2016.
Ia akan menjadi duta untuk menyebarkan motto "Stop
the War" atau hentikan perang.
Ariska otomatis mencatat sejarah sebagai wanita Indonesia
pertama yang berhasil memenangi kontes kecantikan bertaraf international!
Di ajang yang sama ia merebut predikat 'Best National
Costume
Jelas prestasi yang sangat membanggakan sekali!
Siapa Ariska Putri Pertiwi?
Ariska Putri Pertiwi menjadi Puteri Indonesia 2016 wakil
Sumut yang merupakan impian bagi gadis asal
Sumatera Utara ini.
Sumatera Utara ini.
Akrab disapa Ika, ia mewakili Indonesia bermodal
kemenangannya sebagai runner up atau terbaik ke-3 di ajang Putri Indonesia
2016.
Gadis kelahiran Lhokseumawe 13 Januari 1995, bercerita
bahwa Mama merupakan motivasi
terbesar untuk mengikuti ajang ini.
terbesar untuk mengikuti ajang ini.
Ariska Putri Pertiwi Mahasiswi Fakultas Kedokteran UISU
Medan Lahir 13 januari 1995 Hobi Berprofesi sebagai model.
-
Dara cantik berpostur langsing ini mempunyai hobby
modeling, mc, menyanyi, bermain keyboard dan biola.
Gadis yang pernah menjadi Duta PMI Sumut ini juga aktif di
beberapa kegiatan sosial.
Mahasiswi Universitas Islam Sumatera Utara Fakultas
Kedokteran ini, memang sering mengikuti konteskontes kecantikan.
Ia pernah menjadi Putri Citra Indonesia 2009, Putri Tenun Indonesia
2009, Gadis Sampul 2009 dan
Puteri Indonesia Sumut 2014
Puteri Indonesia Sumut 2014
a juga bercerita bahwa Ika pernah mengikuti ajang Puteri
Indonesia namun pada saat itu ia
gagal.
gagal.
Namun ia tidak menjadikan kegagalan sebagai penghalang
tetapi menjadi motivasi untuk lebih baik lagi dan terbukti tahun ini Ika dapat
menjadi Puteri Indonesia Sumatera Utara 2016.
Ika yang gemar sekali memakai Lily & Madu Body Butter
dari Mustika Ratu ini, mengatakan keikutsertaan Ika dalam Puteri Indonesia
yaitu ingin menunjukan semangat masyarakat Sumatera Utara.
Artika Sari Devi dan Elvira Saja Baru Berhasil Tembus 15
Besar
Kemenangan Ariska Putri Pertiwi di ajang final Miss Grand
International 2016 di Las Vegas, AS, tentu sangat membanggakan.
Betapa tidak?
Sejak tahun 1970-an Indonesia mengikutsertakan wanita
tercantiknya di ajang pemilihan Miss Universe tapi tak pernah menang!
Pretasi paling gemilang pernah ditoreh Elvira Devinamira
dan Artika Sari Devi yang baru tembus 10 terbaik.
0 Response to "Ariska Putri dari Indonesia Menang di final Miss Grand International 2016, Pertama Kali Jawara!"
Posting Komentar